Cove The Summit Residence menawarkan akses mudah ke beberapa bagian kota Bandung karena hanya berjarak 2 menit dari pintu tol Pasteur. Bangunan minimalis ini terletak di jalan yang rindang, memberikan suasana tenang dan angin sejuk yang menjadi ciri khas kota Bandung. Di sini kamu dapat menemukan kamar model loft dan kamar compact yang nyaman dan sempurna untuk beristirahat setelah hari yang panjang.
Properti ini di-manage langsung oleh pemiliknya, tapi Anda tetap akan mendapatkan co-living experience dari Cove.